George R. R. Martin
George Raymond Richard Martin[1] (nama lahir George Raymond Martin; lahir 20 September 1948), sering disebut sebagai George R. R. Martin,[2] adalah seorang novelis dan penulis cerpen asal Amerika dalam genre fiksi fantasi, fiksi horor dan fiksi ilmiah, penulis naskah dan produser televisi. Ia dikenal karena serial novel fantasi epiknya, A Song of Ice and Fire, yang kemudian diadaptasi dalam serial HBO Game of Thrones (2011–sekarang). Martin bertugas sebagai salah satu produser eksekutif dari serial tersebut, dan juga membuat naskah untuk empat episode pada serial tersebut.
George R. R. Martin | |
---|---|
Lahir | George Raymond Martin 20 September 1948 Bayonne, New Jersey, AS |
Pekerjaan |
|
Kebangsaan | American |
Almamater | Northwestern University |
Genre | |
Karya terkenal | A Song of Ice and Fire |
Pasangan | Gale Burnick
(m. 1975; bercerai 1979)Parris McBride (m. invalid year)
|
Kekayaan bersih | $15 juta |
Tinggi | 5 ft 2 in (1,57 m) |
Tanda tangan | |
Website | |
www |
Referensi
- ^ Richards, Linda (January 2001). "January interview: George R.R. Martin". januarymagazine.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal April 4, 2012. Diakses tanggal January 21, 2012.
- ^ Choate, Trish (September 22, 2011). "Choate: Quest into world of fantasy books can be hobbit-forming". Times Record News. Diakses tanggal February 28, 2012.
<ref>
dengan nama "confirmation" yang didefinisikan di <references>
tidak digunakan pada teks sebelumnya.Pranala luar
Cari tahu mengenai George R. R. Martin pada proyek-proyek Wikimedia lainnya: | |
Gambar dan media dari Commons | |
Kutipan dari Wikiquote | |
Entri basisdata #Q181677 di Wikidata |
- Situs web resmi
- Templat:LiveJournal
- George R. R. Martin di IMDb (dalam bahasa Inggris)
- George R. R. Martin di Internet Book List
- (Inggris) George R. R. Martin di Internet Speculative Fiction Database
- (Inggris) Karya atau profil mengenai George R. R. Martin di perpustakaan (katalog WorldCat)
- Martin's awards and nominations at The Locus Index to Science Fiction Awards.