Portal:Harry Potter/Tahukah anda
- ...bahwa J. K. Rowling, pengarang buku ini dilahirkan pada 31 Juli, tanggal ketika Harry Potter dilahirkan dalam buku? (Catatan: J. K. Rowling dilahirkan pada tahun 1965, sedangkan Harry dilahirkan pada tahun 1980)
- ...bahwa moto sekolah Hogwarts, Draco Dormiens Nunquam Titillandus, adalah kalimat Latin yang berarti "Jangan Mengganggu Naga yang Tidur?"
- ...bahwa bab pertama dalam buku Harry Potter dan Pangeran Berdarah Campuran hampir pernah diletakkan dalam buku pertama, ketiga dan kelima sebelum diletakkan ditempat yang sesuai dalam buku keenam?
- ...bahwa Lily Potter dan adiknya, Petunia, dinamakan seperti nama bunga? Lily diambil dari bunga lili yang melambangkan kesucian dan kejernihan, sedangkan bunga petunia melambangkan amarah dan dendam.
- ...bahwa Lord Voldemort merupakan bekas Ketua Pelajar dan pelajar terbaik di Hogwarts pada zamannya?
- ...bahwa Harry Potter menikahi Ginny Weasley dan memiliki 3 anak bernama James Sirius Potter, Albus Severus Potter, and Lily Luna Potter?
- ...bahwa Ron Weasley menikahi Hermione Granger dan memiliki 2 anak bernama Rose Weasley & Hugo Weasley?
- ...bahwa Draco Malfoy menikahi Astoria Greengrass dan memiliki anak bernama Scorpius?
- ...bahwa Neville Longbottom menikahi Luna Lovegod?
- ...bahwa Ibu Ron (Molly Weasley,yang dulu bernama Molly Preweet adalah keturunan keluarga Black karena beliau masih mempunyai ikatan saudara dengan Ignatius Preweet?
- ...bahwa saat buku ke-7,Fred Weasley meninggal?