Mutiara

permata biologis dibuat oleh mollusca
Revisi sejak 11 Januari 2006 15.15 oleh Meursault2004 (bicara | kontrib) (interwiki)

Mutiara adalah sejenis batu permata berbentuk bulat dan keras dan biasanya dihasilkan oleh kerang oyster. Mutiara ini dibentuk jika ada benda keras, misalkan sebutir pasir, masuk ke dalam kerang. Maka supaya daging kerang tidak terluka, sebuah senyawa kalsium karbonat (CaCO3) dibentuk.

Mutiara dari Jepang.
Peternakan mutiara di Seram.