Bumi Ratu, Sungkai Selatan, Lampung Utara
Desa Bumi Ratu masyarakat nya mayoritas pribumi yaitu Suku Lampung Adapun berbagai suku yang berada di Desa Bumi Ratu di antara nya suku jawa, suku sunda, dll. Namun adat kebuaian Di Desa Bumi Ratu sampai sekarang masih dipegang teguh oleh masyarakat asli pribumi,apabila ada suku lain yang datang dan masuk ke Desa Bumi Ratu maka ia harus ikut adat atau masuk kedalam adat tiyuh Bumi Ratu, agar dapat di akui kedalam adat. Berbagai suku harus mengikuti kegiatan atau prosesi adat Lampung yang berada di Tiyuh Bumi Ratu yanga di pimpin oleh tokoh pemuka adat atau paksi yang berada di tiyuh. Pada tanggal 17 Juli 1937 tokoh-tokoh adat bersama masyarakat mendirikan/ngebanton Tiyuh Bumi Ratu yaitu Suntan Guru Turunan,Suntan Dalom, dll Sekarang Desa Bumi Ratu terdiri dari 7 dusun dan memiliki peduduk sekitar 3000 orang.