Divisi Utama Liga Indonesia 1998–1999

Revisi sejak 21 April 2018 09.48 oleh HsfBot (bicara | kontrib) (Bot: Mengganti kategori yang dialihkan Divisi Utama Liga Indonesia menjadi Liga 2)

Divisi Utama Liga Indonesia 199899 adalah musim kelima Liga Indonesia.

Liga Indonesia V
Musim1998-1999
Pencetak gol
terbanyak
Gabon Alain Mabenda (PSDS Deli Serdang) (11 gol)
Kemenangan kandang
terbesar
PSIM Yogyakarta 9-1 Persikota Tangerang (15 November 1998, wilayah pusat)
Pertandingan terbanyak golPSIM Yogyakarta 9-1 Persikota Tangerang (15 November 1998, wilayah pusat)
Rata-rata
jumlah penonton
30,000

Pada musim ini, PSIS Semarang tampil sebagai juara setelah mengalahkan Persebaya Surabaya di pertandingan final.

Format

28 tim terbagi dalam tiga divisi. Divisi Barat terbagi atas 3 grup, di mana Grup 1 dan Grup 3 terdiri dari 6 tim sementara Grup 2 terdiri dari 5 tim. Divisi Tengah terdiri dari 5 tim yang masuk dalam 1 grup, sementara Divisi Timur terdiri dari 6 tim yang masuk dalam 1 grup.

1 tim terbawah grup 1,2,3 dan 4 bertanding pada Play Off degradasi, tim terbawah grup 5 langsung terdegradasi ke divisi 1; 2 tim pemuncak setiap grup berhak melaju ke babak 10 besar yang terbagi atas dua grup, terdiri atas 5 tim di setiap grup. 2 tim pemuncak setiap grup melaju ke babak semifinal. Pemenang pertandingan semifinal bertemu pada pertandingan final.Tim Pemenang Final tampil pada piala Champions Asia 1999/2000 ; Tim kalah di final tampil pada piala Winners Asia 1999/2000.

Hasil

Babak reguler

Arti warna pada klasemen grup
Maju ke babak 10 besar
Degradasi ke Divisi Satu

Divisi Barat

Grup 1
Tim Main M S K MG KG SG
Poin
1 PSMS Medan 10 6 2 2 17 14 +3 20
2 Semen Padang 10 5 3 2 16 8 +8 18
3 PSDS Deli Serdang 10 4 4 2 17 11 +6 16
4 Medan Jaya 10 3 2 5 6 14 –8 11
5 PSP Padang 10 1 5 4 10 11 –1 8
6 Persiraja Banda Aceh 10 1 4 5 8 16 –8 4
Grup 2
Tim Main M S K MG KG SG
Poin
1 Persija Jakarta 8 4 3 1 13 4 +9 15
2 Petrokimia Putra 8 3 4 1 13 15 –2 13
3 Persib Bandung 8 3 1 4 9 10 –1 10
4 PSBL Bandar Lampung 8 1 4 3 9 10 –1 7
5 Persita Tangerang 8 1 4 3 9 14 –5 7

Divisi Tengah

Grup 3
Tim Main M S K MG KG SG
Poin
1 Persikota Tangerang 10 6 2 2 14 7 +7 20
2 Pelita Bakrie 10 6 2 3 14 8 +6 20
3 Arema Malang 10 4 3 3 10 6 +4 15
4 Persikab Bandung 10 3 4 3 9 12 −3 10
5 PSIM Mataram 10 2 2 6 7 11 −4 8
6 Persikabo Bogor 10 1 3 6 8 18 −10 6
Grup 4
Tim Main M S K MG KG SG
Poin
1 Persebaya Surabaya 8 5 2 1 13 5 +8 17
2 PSIS Semarang 8 3 2 3 10 7 +3 11
3 Barito Putra 8 3 1 4 8 10 −2 10
4 Persema Malang 8 2 3 3 10 13 −3 9
5 Gelora Dewata 8 2 2 4 7 13 −6 8

Divisi Timur

Grup 5
Tim Main M S K MG KG SG
Poin
1 Pupuk Kaltim 10 5 2 3 11 9 +2 17
2 PSM Makassar 10 5 1 4 13 11 +2 16
3 Persma Manado 10 5 1 4 13 12 +1 16
4 Persisam Putra Samarinda 10 4 0 6 14 15 −1 12
5 Persipura Jayapura 10 3 3 4 15 16 −1 12
6 Persiba Balikpapan 10 3 3 4 10 13 −3 12

Play Off Degradasi

  • Persita vs Persiraja 4-1
  • Persiraja vs Persita 3-0
  • Persiraja bertahan didivisi utama 1999/2000 agregat 4-4, unggul gol tandang untuk Persiraja
  • Persita terdegradasi ke divisi 1 2000
  • Gelora Dewata vs Persikabo 5-1
  • Persikabo vs Gelora Dewata 4-2
  • Gelora Dewata bertahan didivisi utama 1999/2000 agregat 7-5
  • Persikabo terdegradasi ke divisi 1 2000
  • Persiba terdegradasi langsung ke divisi 1 2000

Babak 10 besar

Melaju ke semifinal

Grup A

Tim Main M S K MG KG SG
Poin
1 Persebaya Surabaya 4 3 1 0 9 3 +6 10
2 PSIS Semarang 4 2 1 1 6 6 0 7
3 Semen Padang 4 1 3 0 10 5 +5 6
4 Persikota Tangerang 4 0 2 2 3 5 −2 2
5 Petrokimia Putra 4 0 1 3 2 11 −9 1

Grup B

Tim Main M S K MG KG SG
Poin
1 Persija Jakarta 4 2 2 0 6 4 +2 8
2 PSMS Medan 4 1 3 0 3 2 +1 6
3 Pelita Bakrie 4 1 2 1 4 2 +2 5
4 Pupuk Kaltim 4 1 1 2 3 6 −3 4
5 PSM Makassar 4 0 2 2 1 3 −2 2

Babak gugur

 
SemifinalFinal
 
      
 
1 April 1999Jakarta
 
 
Persebaya Surabaya (PSO)1 (4)
 
9 April 1999Manado
 
PSMS Medan1 (2)
 
Persebaya Surabaya0
 
1 April 1999Jakarta
 
PSIS Semarang1
 
PSIS Semarang1
 
 
Persija Jakarta0
 

Semifinal

Final

Penghargaan

Pemain terbaik Pencetak gol terbanyak Penghargaan Fair Play
Peraih   Ali Sunan
(PSIS Semarang)
  Alain Mabenda
(PSDS Deli Serdang) – 11 gol
Semen Padang

Pranala luar