Motherwell F.C.

klub sepak bola di Skotlandia

Motherwell F.C. merupakan sebuah tim sepak bola Skotlandia yang bermain di divisi utama Liga Utama Skotlandia. Didirikan pada tahun 1886. Berbasis di Motherwell. Klub ini memainkan pertandingan kandangnya di Stadion Fir Park yang berkapasitas 13.742 penonton. Seragam mereka berwarna kuning cokelat.

Motherwell F.C.
Logo
JulukanWell, The Steelmen, The Dossers[1]
Berdiri17 Mei 1886[2]
StadionStadion Fir Park[3]
Motherwell, North Lanarkshire
(Kapasitas: 13.742)
Ketuakosong
ManajerStuart McCall
LigaLiga Utama Skotlandia
2011–12Liga Utama Skotlandia, ke-3
Kemenangan terbesarDundee United 1–12 Motherwell (1954)[4]
Kekalahan terbesarAberdeen 8–0 Motherwell (1979)[4]
Kostum kandang
Kostum tandang
Kostum ketiga
Musim ini

Skuat

Tim utama

Per 10 November 2012.[5][6]

Catatan: Bendera menunjukkan tim nasional sesuai dengan peraturan FIFA. Pemain dapat memiliki lebih dari satu kewarganegaraan non-FIFA.

No. Pos. Negara Pemain
1 GK   IRL Darren Randolph
2 DF   SCO Steven Saunders
3 DF   SCO Steven Hammell
4 MF   ENG Nicky Law
5 DF   ENG Shaun Hutchinson
6 MF   ENG Tom Hateley
7 MF   JAM Chris Humphrey
8 FW   EST Henrik Ojamaa
9 FW   ENG Michael Higdon
11 MF   SCO Jamie Murphy
No. Pos. Negara Pemain
12 GK   SCO Lee Hollis
14 MF   SCO Keith Lasley  
15 DF   ENG Simon Ramsden
16 FW   SCO Robert McHugh
17 MF   JAM Omar Daley
18 MF   SCO Stuart Carswell
19 DF   SCO Fraser Kerr (dipinjam dari Birmingham City)
26 DF   ATG Zaine Francis-Angol
27 MF   ENG Steven Hetherington
30 DF   ENG Adam Cummins

Dipinjamkan

Catatan: Bendera menunjukkan tim nasional sesuai dengan peraturan FIFA. Pemain dapat memiliki lebih dari satu kewarganegaraan non-FIFA.

No. Pos. Negara Pemain
DF   SCO Nicky Devlin (ke Dumbarton)
DF   ENG Jonathan Page (ke Hamilton Academical)
No. Pos. Negara Pemain
MF   SCO Josh Watt (ke Airdrie United)

Referensi

  1. ^ Motherwell F.C., Football Crests
  2. ^ Wilson 2008, hlm. 86
  3. ^ Fir Park, Stadium on Motherwell FC Website
  4. ^ a b Wilson, D. (2009) Motherwell FC Miscellany: Steelmen Trivia, History, Facts & Stats, Brighton, Pitch, 10-Digit ISBN 1-905411-44-8, 13-Digit ISBN 978-1-905411-44-3
  5. ^ Motherwell FC – First Team
  6. ^ Motherwell FC Squad Numbers – Scottish Premier League

Pranala luar