Singapadu Tengah, Sukawati, Gianyar

desa di Kabupaten Gianyar, Bali
Revisi sejak 30 April 2018 06.05 oleh HsfBot (bicara | kontrib) (Bot: Perubahan kosmetika)

Desa Singapadu Tengah adalah salah satu desa di kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar, provinsi Bali, Indonesia.

Singapadu Tengah
Negara Indonesia
ProvinsiBali
KabupatenGianyar
KecamatanSukawati
Kode pos
80582
Kode Kemendagri51.04.01.2010
Luas3,10 km² [1]
Jumlah penduduk5.816 jiwa (2014)[2]
4.917 jiwa (2010)[3]
Kepadatan1.587 jiwa/km²(2010)
Jumlah KK1.498 KK
Peta
PetaKoordinat: 8°34′51.24″S 115°15′18.00″E / 8.5809000°S 115.2550000°E / -8.5809000; 115.2550000


Demografi

Penduduk desa Singapadu Tengah sampai dengan tahun 2014 (proyeksi BPS) berjumlah 5.816 jiwa terdiri dari 2.986 laki-laki dan 3.004 perempuan dengan sex rasio 99,40.[4]

Referensi

Pranala Luar