Jacques Villeneuve

Pembalap mobil profesional asal Kanada

Jacques Villeneuve (lahir 9 April 1971) adalah pembalap Formula 1 yang merebut gelar juara dunia 1997 bersama Williams. Pada tahun 2006 ia memperkuat BMW-Sauber. Ia secara tiba-tiba mengundurkan diri dari F1 pada GP Hungaria 2006 dan digantikan oleh Robert Kubica.[1][2]

Jacques Villeneuve
Lahir9 April 1971 (umur 53)
St-Jean-sur-Richelieu, Kanada
Karier Kejuaraan Dunia Formula Satu
Kebangsaan Kanada
Tahun aktif19962006
TimWilliams, BAR, Renault, Sauber, BMW Sauber
Jumlah lomba165 (164 starts)
Juara Dunia1 (1997)
Menang11
Podium23
Total poin235
Posisi pole13
Lap tercepat9
Lomba pertamaGrand Prix F1 Australia 1996
Menang pertamaGrand Prix F1 Eropa 1996
Menang terakhirGrand Prix F1 Luksemburg 1997
Lomba terakhirGrand Prix F1 Jerman 2006
Karier NASCAR Seri Piala
4 lomba dalam kurun waktu 3 tahun
Klasemen 201351st
Hasil terbaik51st (2013)
Lomba pertama2007 UAW-Ford 500 (Talladega)
Lomba terakhir2013 Toyota/Save Mart 350 (Sonoma)
Menang Top 10 Pole
0 0 0
Karier NASCAR Seri Xfinity
9 lomba dalam kurun waktu 5 tahun
Hasil terbaik49th (2012)
Lomba pertama2008 NAPA Auto Parts 200 (Montreal)
Lomba terakhir2012 NAPA Auto Parts 200 (Montreal)
Menang Top 10 Pole
0 6 1
Karier NASCAR Seri Truk
7 lomba dalam kurun waktu 1 tahun
Hasil terbaik42nd (2007)
Lomba pertama2007 Smith's Las Vegas 350 (Las Vegas)
Lomba terakhir2007 Ford 200 (Homestead)
Menang Top 10 Pole
0 0 0
Karier NASCAR Seri Kanada
3 lomba dalam kurun waktu 2 tahun
No. mobil/timNo. 24 (Erb Racing)
Klasemen 201343rd
Hasil terbaik33rd (2009)
Lomba pertama2009 Tide 250 (St. Eustache)
Lomba terakhir2013 JuliaWine.com 100 (Trois-Rivieres)
Menang Top 10 Pole
0 2 0
Catatan lomba Le Mans 24 Jam
Tahun20072008
TimPeugeot
Hasil terbaik2nd (2008)
Menang kelas0
Karier Seri IndyCar
1 lomba dalam kurun waktu 1 tahun
Lomba pertama2014 Indianapolis 500 (Indianapolis)
Menang Podium Pole
0 0 0
Karier Champ Car
33 lomba dalam kurun waktu 2 tahun
Tahun aktif1994–1995
Hasil terbaik1st (1995)
Lomba pertama1994 Australian FAI Indycar Grand Prix (Surfers Paradise)
Lomba terakhir1995 Toyota Grand Prix of Monterey (Laguna Seca)
Menang pertama1994 Texaco/Havoline 200 (Road America)
Menang terakhir1995 Budweiser Grand Prix of Cleveland (Cleveland)
Menang Podium Pole
5 10 6
Terakhir diperbarui pada: December 12, 2015.
Karier Formula E
Musim debut2015–16
Tim saat iniVenturi Grand Prix
Nomor mobil12
Start2
Menang0
Pole0
Lap tercepat0
Hasil terbaik19th di 2015–16
Klasemen terakhir19th

Saat ini Villeneuve turun diajang NASCAR, ia juga turun diajang Speedcar Series dan Le Mans 24 Hours. Villeneuve juga baru-baru ini baru saja meluncurkan album. Dan ia merupakan satu-satunya pembalap F1 yang meluncurkan album musik.

Ayahnya Gilles Villeneuve yang tewas akibat kecelakaan di Zolder, Belgia pada 1982.

Referensi

  1. ^ "Kubica replaces Villeneuve". GrandPrix.com. August 1, 2006. Diakses tanggal 2007-07-20. 
  2. ^ "Villeneuve parts company with BMW". BBC. August 7, 2006. Diakses tanggal 2006-08-07. 

Pranala luar