Grup A Piala Dunia FIFA 2018
Pertandingan Grup A Piala Dunia FIFA 2018 berlangsung pada tanggal 14 hingga 25 Juni 2018.[1] Grup ini terdiri dari tuan rumah Rusia, Arab Saudi, Mesir, dan Uruguay. Dua tim peringkat teratas lolos ke babak 16 besar.[2]
Tim peserta
Posisi undian | Tim | Pot | Konfederasi | Metode kualifikasi |
Tanggal lolos |
Penampilan di putaran final |
Penampilan terakhir |
Penampilan terbaik |
Peringkat FIFA | |
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Oktober 2017[cat. 1] | Juni 2018 | |||||||||
A1 | Rusia | 1 | UEFA | Tuan rumah | 2 Desember 2010 | Ke-11[cat. 2] | 2014 | Peringkat keempat (1966)[cat. 3] | 65 | |
A2 | Arab Saudi | 4 | AFC | Peringkat kedua Grup B Babak Ketiga Zona Asia | 5 September 2017 | Ke-5 | 2006 | Babak 16 besar (1994) | 63 | |
A3 | Mesir | 3 | CAF | Juara Grup E Babak Ketiga Zona Afrika | 8 Oktober 2017 | Ke-3 | 1990 | Babak pertama (1934), Babak grup (1990) | 30 | |
A4 | Uruguay | 2 | CONMEBOL | Peringkat kedua Zona Amerika Selatan | 10 Oktober 2017 | Ke-13 | 2014 | Juara (1930, 1950) | 17 |
- Catatan
- ^ Peringkat FIFA per Oktober 2017 digunakan untuk pengundian putaran final.
- ^ Edisi ini merupakan penampilan keempat Rusia di Piala Dunia FIFA. Namun, FIFA menganggap Rusia sebagai penerus Uni Soviet yang lolos pada 7 edisi sebelumnya.
- ^ Penampilan terbaik Rusia adalah babak grup pada edisi 1994, 2002, dan 2014. Namun, FIFA menganggap Rusia sebagai penerus Uni Soviet.
Klasemen
Pada babak 16 besar:
Pertandingan
Seluruh waktu pertandingan adalah waktu lokal.[1]
Rusia vs Arab Saudi
Rusia[3]
|
Arab Saudi[3]
|
|
|
Pemain Terbaik:
Asisten wasit:[3]
|
Mesir vs Uruguay
Rusia vs Mesir
Uruguay vs Arab Saudi
Uruguay vs Rusia
Arab Saudi vs Mesir
Referensi
- ^ a b "FIFA World Cup Russia 2018 – Match Schedule" (PDF). FIFA.com. 20 Desember 2017. Diakses tanggal 20 Desember 2017.
- ^ "Regulations – 2018 FIFA World Cup Russia" (PDF). FIFA.com.
- ^ a b c "Tactical Line-up – Group A – Russia-Saudi Arabia" (PDF). FIFA.com. Fédération Internationale de Football Association. 14 June 2018. Diakses tanggal 14 June 2018.
Pranala luar
- Grup A Piala Dunia FIFA 2018 di FIFA.com