757 Kepri Jaya FC

klub sepak bola di Indonesia
Revisi sejak 25 Juni 2018 08.37 oleh Angayubagia (bicara | kontrib) (update)

757 Kepri Jaya FC adalah sebuah klub sepak bola Indonesia yang berbasis di Batam, Kepulauan Riau.

757 Kepri Jaya
Nama lengkap757 Kepri Jaya FC
JulukanLaskar Melayu
Berdiri1998 sebagai PS Bintang Jaya Asahan
2017 sebagai 757 Kepri Jaya FC
StadionStadion Gelora Citramas, Batam.[1]
(Kapasitas: ± 1500 orang)
PemilikCitramas Grup
KetuaIndonesiaNurdin Basirun
PelatihIbnu Grahan
LigaLiga 3
Kostum kandang
Kostum tandang
Musim ini

Klub ini adalah hasil merger antara klub lokal YSK 757 Karimun dengan Bintang Jaya Asahan pada bulan Februari 2017. Klub ini kini bermain di Liga3 Nasional untuk musim 2018.[1] Mereka memainkan pertandingan kandang mereka di Stadion Gelora Citramas dan Stadion Temenggung Abdul Jamal.

YSK 757 sendiri adalah Klub sepakbola asuhan Gubernur Kepulauan Riau, Nurdin Basirun yang menjuarai Liga Nusantara zona regional Kepulauan Riau pada tahun 2016 dalam debutnya di kompetisi Liga Indonesia[2].

Skuat

Update 29 Maret 2017[3]

Catatan: Bendera menunjukkan tim nasional sesuai dengan peraturan FIFA. Pemain dapat memiliki lebih dari satu kewarganegaraan non-FIFA.

No. Pos. Negara Pemain
GK   IDN Gustaman Noor Fajar
  IDN Achmad Jauhari
MF   IDN Aditya Putra Dewa
  IDN Riskal
DF   IDN M Nizar Ashari
FW   IDN AbdUL Rahman Lestaluhu
  IDN Muhammad
FW   IDN Fandy Ahmad
  IDN Oki Budi Setiawan
  IDN Lucky W. Dwipermana
  IDN Yericho Christiantoko
No. Pos. Negara Pemain
FW   IDN Rahmad Syaifullah
  IDN Jajang Maulana
  IDN Anis Almung
  IDN Nanang Sufrianto
  IDN Fajar Muhammad
  IDN Hendra Ridwan
MF   IDN Rizki Alam Maulana
  IDN Vicky Melano
MF   IDN Gerald R. Pangkaly

Prestasi

Referensi