Burr Steers
pemeran laki-laki asal Amerika Serikat
Burr Gore Steers[1] (lahir 8 Oktober 1965) adalah seorang pemeran, penulis naskah dan sutradara asal Amerika Serikat. Film-film terkenalnya meliputi Igby Goes Down (2002) dan 17 Again (2009). Ia juga merupakan keponakan dari penulis Gore Vidal.
Burr Steers | |
---|---|
Lahir | Burr Gore Steers 8 Oktober 1965 Washington, D.C., Amerika Serikat |
Pendidikan | St. Albans School Hotchkiss School Culver Military Academy |
Almamater | New York University |
Pekerjaan | Sutradara, penulis naskah, pemeran |
Orang tua | Newton Steers Nina Gore Auchincloss |
Kerabat | Hugh Auchincloss Steers (saudara) Gore Vidal (paman tiri) Hugh D. Auchincloss (kakek) Nina S. Gore (nenek) Thomas Gore (kakek buyut) |
|
Referensi
- ^ Kesalahan pengutipan: Tag
<ref>
tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernamaNYTimes-15-sep-2002
Pranala luar
- Burr Steers di IMDb (dalam bahasa Inggris)