Cut Syifa

pemeran perempuan asal Indonesia

Templat:Infobox artis Indonesia Cut Syifa bernama asli Cut Syifa Hanasalsabila (lahir 18 September 1998) adalah seorang aktris, penyanyi dan model asal Indonesia.

Biografi

Cut Syifa mengawali kariernya sebagai pemain sinetron pada tahun 2008. Sinetron yang pertama ia bintangi adalah Aisyah. Namanya mulai populer saat ia membintangi sinetron Tukang Bubur Naik Haji The Series pada tahun 2012.[1][2] [3]

Sinetron

Tahun Sinetron Sebagai Produksi/Stasiun TV
2007 Aisyah Mutia SinemArt (RCTI
2008 Sekar Syifa SinemArt (RCTI)
Jelita Dewi SinemArt (RCTI)
2009 Dewi Sita SinemArt (RCTI)
2010-2012 Putri yang Ditukar Syifa SinemArt (RCTI)
2012-2017 Tukang Bubur Naik Haji The Series Maysaroh SinemArt (RCTI)
2014 Bastian Steel Bukan Cowok Biasa Jelita SinemArt (RCTI)
2017 Anak Sekolahan Kasih SinemArt (SCTV)
Jodoh Yang Tertukar Royani/Yani SinemArt (SCTV)
Sodrun Merayu Tuhan Khadijah SinemArt (SCTV)
2018 Tiada Hari Yang Tak Indah Cempaka/Aka SinemArt (SCTV)

TVM

  • Anak Yang Terbuang
  • Piala Buat Bunda
  • Takjil Bu Syafi'i
  • Siapa Yang Dikubur Di Makam Ibuku
  • Terimakasih Ayah
  • Tasbih Sang Juara
  • Ku Menyambut Hidayahmu

Penghargaan

Tahun Penghargaan Kategori Nominasi Hasil
2017 SCTV Awards 2017 Aktris Utama Paling Ngetop Cut Syifa Nominasi

Referensi