Colorado Rapids

klub sepak bola di Amerika Serikat
Revisi sejak 21 Agustus 2018 09.57 oleh MyStori (bicara | kontrib)

Colorado Rapids adalah sebuah tim sepak bola yang berbasis di Denver, Colorado. Tim ini didirikan pada tahun 1995 sebagai bagian dari pengembangan Major League Soccer, dan menjadi anggota untuk Wilayah Barat. Tim ini merupakan salah satu bagian dalam awal mula pemebentukan MLS yang mulai berlangsung sejak tahun 1996.

Colorado Rapids
Nama lengkapColorado Rapids
Berdiri6 Juni 1995; 29 tahun lalu (1995-06-06)
StadionDick's Sporting Goods Park,
Commerce City, Colorado
(Kapasitas: 18.061)
PemilikAmerika Serikat Stan Kroenke
PelatihAmerika Serikat Pablo Mastroeni
LigaMajor League Soccer
2016Wilayah Barat: 2
Keseluruhan: 2
Playoff: Final Wilayah
Situs webSitus web resmi klub
[[Perlengkapan pemain (sepak bola)|]] kandang
[[Perlengkapan pemain (sepak bola)|]] tandang

Colorado memenangkan gelar Piala MLS pada tahun 2010, pada penampilan keduanya di Piala MLS. Saat ini Rapids memainkan pertandingan kandang di Dick's Sporting Goods Park, Commerce City yang dibuka sejak tahun 2007.

Sejarah

Skuat

Pemain saat ini

Diperbarui pada 9 Maret 2017.

Catatan: Bendera menunjukkan tim nasional sesuai dengan peraturan FIFA. Pemain dapat memiliki lebih dari satu kewarganegaraan non-FIFA.

No. Pos. Negara Pemain
1 GK   USA Tim Howard
3 DF   USA Eric Miller
4 DF   USA Marc Burch
5 DF   TRI Mekeil Williams
6 MF   USA Sam Cronin (kapten)
8 MF   USA Dillon Powers
9 FW   IRL Kevin Doyle
11 MF   ALB Shkëlzen Gashi
14 FW   SEN Dominique Badji
15 MF   USA Sam Hamilton
16 FW   USA Alan Gordon
No. Pos. Negara Pemain
17 MF   USA Dillon Serna
18 GK   USA Zac MacMath
20 MF   USA Ricardo Perez
21 MF   GHA Bismark Adjei-Boateng
22 MF   UGA Micheal Azira
23 DF   USA Bobby Burling (wakil-kapten)
26 DF   CRC Dennis Castillo
33 MF   USA Jared Watts
44 DF   SWE Axel Sjöberg
94 DF   USA Marlon Hairston

Prestasi

Piala MLS
  • Juara: 2010
  • Runner-up: 1997
Supporters' Shield
  • Runner-up: 2016
Piala AS Terbuka
  • Runner-up: 1999
Wilayah Barat
  • Juara (play-off): 1997
Wilayah Timur
  • Juara (play-off): 2010

Referensi

Pranala luar