Gérard Mourou

fisikawan Prancis
Revisi sejak 2 Oktober 2018 10.18 oleh Masgatotkaca (bicara | kontrib) (rintisan)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Gérard Mourou adalah seorang ahli fisika dan profesor di École Polytechnique warga negara Perancis yang mendapat Penghargaan Nobel Fisika tahun 2018 bersama Arthur Ashkin dan Donna Strickland atas karya mereka dalam menemukan prinsip inovatif dan terobosan mendasar di bidang fisika laser.