Gempa bumi Situbondo 2018

gempa yang melanda Indonesia
Revisi sejak 11 Oktober 2018 00.23 oleh Andrianto Androzmeda (bicara | kontrib) (←Membuat halaman berisi '{{Infobox earthquake |name = Gempa bumi Situbondo 2018 |image = |alt = |caption = |map = |map_alt = |map_caption = |map2...')
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Gempa bumi Situbondo 2018 adalah sebuah gempa berkekuatan 6,4 Mw[1] yang melanda Indonesia pada tanggal 11 Oktober 2018, Pukul 01:44 WIB di Selat Madura. Pusat gempa berjarak 61 km dari timur laut Kabupaten Situbondo, Jawa Timur dengan kedalaman 10 Km. Guncangan gempa bumi dirasakan di sebagian besar masyarakat di Kabupaten Situbondo, Kabupaten Banyuwangi, Pulau Madura, bahkan hingga Kota Surabaya, Kota Malang dan Pulau Bali.

Gempa bumi Situbondo 2018
Galat Lua: .
Waktu UTC??
ISC
USGS-ANSS
Tanggal *11 Oktober 2018 (2018-10-11)
Waktu awal *01:44:57 WIB
Tanggal setempat
Waktu setempat
Kekuatan6,4 Mw
Kedalaman10 km (6,2 mi)
Episentrum7°25′S 114°28′E / 7.42°S 114.47°E / -7.42; 114.47
Intensitas maks.V (Menengah)
TsunamiTidak
Korban3 tewas
Usang Lihat dokumentasi.

Referensi