Józef Cebula

Revisi sejak 14 Oktober 2018 09.50 oleh Glorious Engine (bicara | kontrib) (Menghapus pengalihan ke 108 Martir Perang Dunia II)

Beato Józef Cebula (23 Maret 1902 – 9 Mei 1941) adalah seorang imam Polandia dari Oblat Misionaris Maria Imakulata. Lahir pada 23 Maret 1902 dalam keluarga sederhana di Malnia, Polandia, Joseph Cebula adalah anak sulung dari tiga bersaudara. Ia dibeatifikasi oleh Paus Yohanes Paulus II pada 13 Juni 1999 sebagai salah satu dari 108 Martir Perang Dunia II.

Beato Józef Cebula
Lahir(1902-03-23)23 Maret 1902
Malnia, Polandia
Meninggal9 Mei 1941(1941-05-09) (umur 39)
Kamp konsentrasi Mauthausen-Gusen, Austria
Dihormati diGereja Katolik Roma
Beatifikasi13 Juni 1999 oleh Paus Yohanes Paulus II
Pesta28 April

Referensi

Pranala luar