Homalopsis

genus of snakes
Revisi sejak 10 November 2018 11.36 oleh AABot (bicara | kontrib) (Bot: Perubahan kosmetika)
Homalopsis
Klasifikasi ilmiah
Kerajaan:
Filum:
Subfilum:
Kelas:
Ordo:
Subordo:
Famili:
Tribus:
Homalopsini
Genus:
Homalopsis

Kuhl & Hasselt, 1822

Homalopsis (Ular air bertopeng) adalah genus utama dari suku Homalopsidae. Ular ini memiliki ciri-ciri yang mudah dikenali, yakni pola di wajahnya yang seperti topeng berbentuk kupu-kupu. Nama ilmiahnya, Homalos-opsis="wajah busa". Nama umumnya dalam bahasa inggris adalah Masked water snake atau Puff-faced water snake, nama yang juga disematkan kepada tipe spesies genus ini, Homalopsis buccata (Ular air belang). Terdapat 5 spesies.

Spesies

Sumber informasi