Kebangkitan universal

Revisi sejak 28 November 2018 11.02 oleh AABot (bicara | kontrib) (Bot: Perubahan kosmetika)

Dalam teologi Kristen, rekonsiliasi universal (juga disebut keselamatan universal, universalisme Kristen, atau dalam konteks pendek universalisme) adalah sebuah doktrin yang menyatakan bahwa seluruh dosa dan jiwa-jiwa manusia yang terasingkan—karena cinta dan rahmat ilahi—akan diperdamaikan kepada Allah.[1] Doktrin tersebut umumnya disangkal oleh agama Kristen, yang memegang doktrin keselamatan khusus yang hanya beberapa anggota umat manusia yang kemudian akan masuk surga, namun doktrin tersebut meraih dukungan dari beberapa pemilik Kristen prestisius serta beberapa kelompok Kristen. Alkitab sendiri memiliki beberapa ayat yang, pada permukaannya tampak mendukung[2] pluralitas pandangan.

Referensi

  1. ^ Otis Ainsworth Skinner (1807–1861), A Series of Sermons in Defence of the Doctrine of Universal Salvation, Page 209, "Repentance is a means by which all men are brought into the enjoyment of religion, and we do not expect any man will be saved while he continues in sin. The reason why we hold to universal salvation, is, we expect all men will repent."
  2. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama bauckham

Pranala luar