AGC Inc.

perusahaan asal Jepang
Revisi sejak 21 Desember 2018 05.25 oleh AABot (bicara | kontrib) (Bot: Perubahan kosmetika)

Asahi Glass Co., Ltd. (旭硝子株式会社, Asahi Garasu Kabushiki-gaisha) atau AGC adalah produsen kaca global yang berkantor pusat di Tokyo. Perusahaan ini merupakan salah satu unit inti bisnis Mitsubishi.

Asahi Glass Co., Ltd.
Publik KK
Kode emitenTYO: 5201
Nikkei 225 Component
Industri
DidirikanAmagasaki, Hyōgo, Jepang (17 September 1921 (1921-09-17))
Kantor pusat1-5-1, Marunouchi, Chiyoda-ku, Tokyo 100-8405, Jepang
Tokoh kunci
Kazuhiko Ishimura, (CEO dan Presiden)
Produk
PendapatanKenaikan $ 12,843 milyar (FY 2013) (¥ 1.320 milyar) (FY 2013)
Penurunan $ 157 juta (FY 2013) (¥ 16.139 milyar) (FY 2013)
Karyawan
6.269 (non-consolidated)
51.500 (consolidated) (per 31 December 2013)
Anak usahaAGC Glass Europe
AGC America
AGC Automotive Glass Mexico
AGC Micro Glass
Asahi India Glass
Situs webOfficial website
Catatan kaki / referensi
[1][2]

Perusahaan ini terdaftar di Tokyo Stock Exchange dan merupakan konstituen indeks TOPIX [3] dan Nikkei 225[4].

Asahi Glass termasuk dalam Top 100 Global Innovator 2013 menurut Thomson Reuters.[5]

Referensi

  1. ^ "Corporate Profile". Diakses tanggal March 30, 2014. 
  2. ^ "Financial Statements". Bloomberg Businessweek. Diakses tanggal March 30, 2014. 
  3. ^ "TOPIX Core30 Components" (PDF). Tokyo Stock Exchange, Inc. Diakses tanggal March 30, 2014. 
  4. ^ "Components:Nikkei Stock Average". Nikkei Inc. Diakses tanggal March 30, 2014. 
  5. ^ "Top 100 Global Innovators 2013". Thomson Reuters. Diakses tanggal April 17, 2014. 

Pranala luar