Tragedi Rumoh Geudong

Revisi sejak 12 Januari 2019 06.47 oleh Si Gam (bicara | kontrib)

Tragedi Rumoh Geudong adalah sebuah tragedi penyiksaan terhadap masyarakat Aceh yang dilakukan oleh aparat TNI selama masa konflik Aceh. Tragedi ini terjadi di sebuah rumah tradisional Aceh yang djadikan sebagai markas TNI di desa Bilie, Kemukiman Aron, Kecamatan Glumpang Tiga, Kabupaten Pidie.[1]

Referensi