Piagam Organisasi Negara-Negara Amerika

Revisi sejak 25 Januari 2019 06.03 oleh AABot (bicara | kontrib) (Bot: Perubahan kosmetika)

Piagam Organisasi Negara-Negara Amerika adalah sebuah perjanjian Pan-Amerika yang menghimpun pembentukan Organisasi Negara-Negara Amerika. Piagam tersebut ditandatangani di Konferensi Negara-Negara Amerika Internasional Kesembilan pada 30 April 1948, yang diadakan di Bogotá, Kolombia. Perjanjian tersebut berlaku pada 13 Desember 1951.

Pranala luar