Toha Yahya Omar

Revisi sejak 12 Februari 2019 03.05 oleh Syusuf2016 (bicara | kontrib) (perbaikan karma > karena ; and tambah referensi. mks)

Prof. H. M. Toha Yahya Omar, MA adalah rektor IAIN Syarif Hidayatullah Jakarta periode 1970-1973 menggantikan Prof. Dr. H. Bustami Abdul Gani. Pada kepemimpinan Prof. Yahya Omar dalam memimpin IAIN Syarif Hidayatullah Jakarta tidak terlalu lama, bahkan sempat non-aktif dari jabatannya sebagai rektor karena alasan kesehatan, sebelum akhirnya meninggal pada tahun 1973. Tugas-tugasnya kemudian diambil alih oleh Pjs. Prof. Dr. Harun Nasution.[1]

Toha Yahya Omar
Rektor UIN Syarif Hidayatullah Jakarta 5
Masa jabatan
1970 – 1973
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Referensi

Didahului oleh:
Prof. Dr. H. Bustami Abdul Gani
Rektor IAIN Syarif Hidayatullah Jakarta
1970 - 1973
Diteruskan oleh:
Prof. Dr. Harun Nasution