Fehérvár FC

klub sepak bola di Hungaria
Revisi sejak 17 Februari 2019 05.04 oleh Glorious Engine (bicara | kontrib) (Glorious Engine memindahkan halaman Videoton FC ke MOL Vidi FC)

Videoton FC (pengucapan bahasa Hungaria: [ˈvidɛoton ɛf t͡seː]) adalah sebuah klub sepak bola profesional Hongaria yang berbasis di Székesfehérvár, klub ini bermain di Liga Hongaria. Videoton telah memenangkan satu gelar Liga Hungaria, satu gelar Piala Hongaria, tiga gelar Piala Liga Hongaria dan dua gelar Piala Super Hongaria. Videoton dikenal di Eropa karena pernah mencapai Final Piala UEFA pada 1985.[1]

Videoton
Nama lengkapVideoton FC
JulukanVidi
Berdiri1941
StadionStadion Sóstói, Székesfehérvár
(Kapasitas: 14.300)
PemilikIstván Garancsi
ManajerJosé Gomes
PelatihJoan Carrillo Milan
LigaOTP Bank Liga
2011–122
Situs webSitus web resmi klub
Kostum kandang
Kostum tandang
Kostum ketiga

Videoton didirikan pada tahun 1941, warna klub ini biru dan merah. Klub ini telah bermain di lapangan mereka sendiri, Stadion Sóstói, sejak tahun 1967. Periode paling sukses dalam sejarah Videoton adalah pada pertengahan 1980-an ketika Ferenc Kovács membawa klub ke final Piala UEFA pada tahun 1985. Era kedua yang paling sukses telah berlangsung sejak klub memenangkan gelar Liga Hongaria pertama tahun 2011.[2]

Skuat saat ini

Catatan: Bendera menunjukkan tim nasional sesuai dengan peraturan FIFA. Pemain dapat memiliki lebih dari satu kewarganegaraan non-FIFA.

No. Pos. Negara Pemain
2 DF   ESP Álvaro Brachi
3 DF   BRA Paulo Vinícius
4 DF   POR Marco Caneira
5 MF   POR Vítor Gomes (pinjaman dari Rio Ave)
7 FW   BRA Paraiba
9 FW   POR Joaquim Manuel Welo Lupeta
12 GK   SVK Tomáš Tujvel
13 GK   SRB Filip Pajović
14 MF   SRB Nikola Mitrović
16 MF   POR Filipe Oliveira
17 FW   HUN Nemanja Nikolić
20 MF   HUN Donát Zsótér
21 DF   HUN Adrián Szekeres
22 DF   CPV Stopira
No. Pos. Negara Pemain
23 MF   SLV Arturo Alvarez (pinjaman dari Paços de Ferreira)
24 DF   ESP Héctor Sánchez
26 MF   HUN Balázs Tóth
27 GK   MNE Mladen Božović
28 FW   HUN Sándor Torghelle
30 DF   HUN Roland Szolnoki
32 DF   HUN Roland Juhász (pinjaman dari Anderlecht)
70 MF   HUN István Kovács
77 FW   HUN Ádám Gyurcsó
88 MF   HUN Zsolt Haraszti
99 MF   SRB Uroš Nikolić

Dipinjamkan


No. Pos. Negara Pemain
FW   SRB Milan Perić (ke Ferencváros)
MF   HUN György Sándor (ke Al-Ittihad)
No. Pos. Negara Pemain
MF   HUN László Lencse (ke Asteras Tripoli F.C.)
DF   BRA Kaká (ke Deportivo de La Coruña)

Gelar

Nasional

Internasional

Referensi

  1. ^ "UEFA Cup 1984–85: Madrid awake from European slumber". UEFA.com. 1 November 2012. Diakses tanggal 16 Mei 2013. 
  2. ^ "Hungarian League 2010–11: Champions Videoton proud of historic success". UEFA.com. 1 November 2012. Diakses tanggal 16 Mei 2013. 

Pranala luar