Orang Oirata

suku bangsa di Indonesia

Orang Oirata adalah orang yang tinggal di Pulau Kisar. Pulau Kisar sendiri terletak antara 127 derajat sampai 127 derajat 10' Bujur Timur dan 7 derajat 55' sampai 8 derajat 15' Lintang Selatan, Kepulauan Maluku. Orang Oirata berpusat di dua desa yaitu Oirata Timur dan Oirata Barat. Pada zaman dahulu, Oirata Timur dikenal dengan nama Manheri, sedangkan Oirata Barat disebut Mauhara.

Di Oirata timur terdapat 4 (empat) soa, yaitu:

a. Ha'noo: terdiri ddari 5 matarumah dengan fam (marga) masing - masing :

(1) Sorlewen : fam Ratumali.

- Lewetaara (fam Sarik).

(2) Sohoradi : Latukou dan Serain.

- Waklon (Haltere), Seli (Latupay dan Wonsair), Huilon (Taresi)

- Ilile (Maroko dan Ratusalei).

(3) Leikahaisau: Serhalai dan Horara.

-Aireteara (Ratusera)

-Aireteara (Ratulewen), Airetelaman (Anthony), Samoro (Ratuhalin).

(4) Irauru-wasair: Horsair

-Semble (Kamanasa), Halaisahuna (Uplawan).

(5)Liulorwartana: Ratuteher.

- Tawanasin (Yernunu), Tawanasinarawai (Raturomon), Airateara (Ratulohore)

[1]

Referensi

  1. ^ L. Soselisa, Hermien (2018). ORANG OIRATA di Pulau Kisar Kepulauan Maluku. Yogyakarta: PT Citra Aji Parama. hlm. 11,13. ISBN 6028227902 Periksa nilai: checksum |isbn= (bantuan).