MNC Infotainment
Infotainment (dahulu bernama MNC Infotainment) adalah sebuah saluran televisi hiburan 24 nonstop di Indonesia menyajikan acara berita-berita kehidupan sensasi selebritis tanah air dapat juga bisa menyaksikan dilihat melalui MNC Vision di Channel 96. Juga siaran di jangkauan negara Singapura melalui Starhub TV Channel 170.
Infotainment | |
---|---|
Negara | Indonesia |
Wilayah siaran | Satelit/Kabel Indonesia Singapura |
Jaringan | MNC Vision MNC Channels |
Kantor pusat | MNC Studios, Tower II Lt. 13-15 Jl. Raya Perjuangan, Kebon Jeruk, Jakarta 11350, Indonesia |
Pemilik | MNC Channels |
Tanggal 1 Maret 2018, MNC Infotaiment mengganti namanya yaitu dengan menghilangkan kata MNC pada logo tersebut, sehingga MNC Infotaiment bermertamorfosa menjadi Infotaiment.
Program acara
- Sensasi Bintang
- Selebritis & Asmara
- Celeb Vaganza
- Celebrity and Chef
- Paparazzi Passport
- Celebrity Story (bersama MNC Lifestyle)
- Celebrity Lifestyle (bersama MNC Lifestyle)
- Cooking with Queen
- Good Friend (bersama Home Living)
- Rumah Seleb (bersama Home Living)
- Silet
- Intens
- Go Spot
- Barista
- Seleb on News
- Obsesi
- Selebriti Ngehits
- Mom & Kids
- iSeleb
- OK! Show
Acara yang pernah ditayangkan di Infotainment
- Cek & Ricek
- Kabar Kabari
- On Location
- Mendadak Celeb
- Kipas Princess (pindah ke Food Travel)
- I Want You Know (pindah ke Kids Channel)
Jangkauan Siaran
- MNC Vision : Channel 96
- MNC Play : Channel 96