Han Hyo-joo

pemeran asal Korea Selatan

Templat:Korean membutuhkan parameter |hangul=. Han Hyo-joo (lahir 22 Februari 1987) adalah aktris Korea Selatan. Ia dikenal melalui perannya di serial televisi Spring Waltz (2006), Brilliant Legacy (2009), Dong Yi (2010), dan W (2016); serta film Cold Eyes (2013), yang membuatnya memenangkan penghargaan Aktris Terbaik di Penghargaan Film Blue Dragon ke-34, dan film romansa The Beauty Inside (2015).

Han Hyo-joo
Han pada Juni 2017
Lahir22 Februari 1987 (umur 37)
Cheongju, Chungcheong Utara, Korea Selatan
PendidikanUniversitas Dongguk (Teater dan Film)[1]
PekerjaanAktris
Tahun aktif2003–sekarang
AgenBH Entertainment (Korea Selatan)
FlaMme (Jepang)
Tinggi172 cm (5 ft 8 in)
Nama Korea
Hangul
Hanja
Alih AksaraHan Hyo-ju
McCune–ReischauerHan Hyoju
IMDB: nm2174122 Rottentomatoes: celebrity/han_hyo_joo Anime News Network: 179718 Allmovie: p514705
Facebook: hhj.official Instagram: hanhyojoo222 Spotify: 1IvlV5kw8hWgjY2B84ilPn Discogs: 8067841 Amazon Music: B07QGYZKWQ Edit nilai pada Wikidata

Kehidupan awal

Han Hyo-joo lahir di Cheongju, Provinsi Chungcheong Utara.[1] Ibunya adalah seorang guru sekolah dasar yang kemudian menjadi pengawas sekolah negeri, dan ayahnya adalah seorang perwira angkatan udara. Saat kecil, ia sangat baik dalam kegiatan berolahraga terutama olahraga trek dan lapangan. Pada tahun kedua SMA, ia pindah ke Seoul dan bersekolah di SMA Bulgok. Saat itu ayahnya sedikit keberatan, namun dia berhasil lulus dan melanjutkan kuliah di Universitas Dongguk Departemen Teater dan Film.[2]

Karir

2003–2006: Awal karir

Han pertama kali ditemukan di sebuah kontes kecantikan remaja yang diselenggarakan oleh perusahaan makanan Binggrae pada tahun 2003. Ia memulai karir aktingnya di sitkom Nonstop 5 dan di film komedi My Boss, My Teacher.[3][4] Karirnya mulai melambung ketika ia membintangi Spring Waltz, serial keempat dan sekaligus terakhir dari serial bertema musim dari sutradara Yoon Seok-ho.[5]

Pada tahun 2006, sutradara Lee Yoon-ki menjadikan Han pemeran utama di film independen anggaran rendah garapannya, Ad-lib Night.[6] Ia mendapatkan penghargaan Aktris Terbaik di Penghargaan Asosiasi Kritikus Film Korea dan Festival Film Internasional Singapura berkat penampilannya di film tersebut.

Filmography

Drama

  • 2005: 논스톱5 Nonstop 5 (MBC) sebagai Han Hyo Joo
  • 2006: 봄의 왈츠 Spring Waltz (KBS2) sebagai Chu Eun Young
  • 2007: 하늘만큼 땅만큼 Like Land and Sky (KBS1) ssebagai Suk Ji Soo
  • 2008: 일지매 Iljimae (SBS) sebagai Eun Chae
  • 2009: 찬란한 유산 Brilliant Legacy (SBS) ssebagai Go Eun Sung
  • 2009: 쏘울 스페셜 Soul Special (KBS) sebagai Jin Mi Ah
  • 2010: 동이 Dong Yi (MBC) sebagai Choi Dong Yi (Suk bin Choi)
  • 2016: 더블유 W (MBC) sebagai Oh Yeon-joo

Film

  • 2005: 투사부일체 My Boss, My Teacher ssebagai Yoo Mi Jung
  • 2006: 아주 특별한 손님 Ad-lib Night sebagai the Girl
  • 2008: 달려라 자전거 Ride Away sebagai Im Ha Jung
  • 2008: 멋진 하루 My Dear Enemy sebagai Woman at the bus stop / Voice on the phone (cameo)
  • 2009: Telecinema - 천국의 우편 배달부 Heaven's Postman sebagai Jo Hana / Saki
  • 2011: 오직 그대만 Always sebagai Ha Jung Hwa
  • 2012: 반창꼬 Love 911 sebagai Mi Soo
  • 2013: 감시자들 Cold Eyes sebagai Ha Yoon Ju
  • 2015: "The Beauty Inside" sebagai Yi Soo
  • 2016: 해어화 "Haeeohwa" sebagai Jeong So Yeol
  • 2018 : "Golden Slumber" sebagai Sun Yeong
  • 2018 : "Illang-The Wolf Brigade" sebagai Lee Yoon Hee

TV Shows

  • 2005 - 2006: 인기가요 Popular Song (SBS) MC
  • 2012 : Running Man episode 123-124 (SBS) GS
  • 2013 : Running Man Episode 151-152 (SBS) GS
  • 2016 : 1 Night 2 Days Season 3 Episode 118-120 (KBS) GS

Musik Video

  • 2004: 사랑해요 I Love You by Simply Sunday
  • 2005: 그대가 세상에 있는 것 만으로 by Position
  • 2005: Paris by Epik High
  • 2006: 이별은 Farewell is... by U
  • 2006: Tree by Kwon Jin Won
  • 2009: 남잔 다 그래 by Lee Woo Sang
  • 2009: 헤어져 Break up by As One
  • 2009: 사랑한단 말을 못해서 Because I Couldn't Say that I Love You by K.Will
  • 2009: 너 정말이니 Are You Serious? by Rumble Fish
  • 2009: 왈칵눈물이 Sudden Burst of Tears by Han Hyo Joo (feat. Gan-D)

Iklan TV

  • 2005: Anti-smoking Campaign  · Crencia
  • 2005: Han Game  · Pizza Hut
  • 2006: CYOU Soju  · Green Time Green Tea
  • 2006: Enprani Cosmetics  ·
  • 2008: Samchuly  · Maxim Coffee
  • 2008: Korean Air  · Baskin Robbins
  • 2009: Jambangee  · LG SU:M 37'
  • 2009: Viki  · Nong Shim natural snacks
  • 2009: Samsung VLUU Digital Camera
  • 2009: Cello  · Kia Soul
  • 2010: Yoplait  · Lotte Card
  • 2010: Mr. Pizza  ·

Penghargaan

  • 2003: Binggrae Smile Awards - First Prize
  • 2006: Korean Screen Critics Awards - Best Female Newcomer Award (Ad-lib Night)
  • 2007: Singapore International Film Festival - Best Actress Award (Ad-lib Night) [7]
  • 2007: Korea Best Dresser Awards
  • 2007: KBS Drama Awards - Best Couple with Park Hae Jin (Like Land and Sky)
  • 2007: KBS Drama Awards - Female Popularity Award (Like Land and Sky)
  • 2008: SBS Drama Awards - New Star Award (Iljimae)
  • 2009: Mnet 20's Choice Awards - Hot Female Drama Star (Brilliant Legacy)
  • 2009: SBS Drama Awards - Best Couple with Lee Seung Gi (Brilliant Legacy)
  • 2009: SBS Drama Awards - Best Actress for Special Production Dramas (Brilliant Legacy)
  • 2009: SBS Drama Awards - Top 10 Stars Award (Brilliant Legacy)
  • 2010: Seoul Drama Awards - Hallyu Special Award for Female Actress (Brilliant Legacy)
  • 2010: Korea Drama Festival - Best Actress (Dong Yi)
  • 2016: MBC Drama Award - Best Couple with Lee Jong-suk ( W (serial TV) )
  • 2016: MBC Drama Award - Female High Excellence Award for Mini-Series ( W (serial TV) )
  • 2016 : APAN Star - "top exellence actress for mini series" (W-two world)
  • 2016 : Asia Star Awars BIFF with Marie Claire - Best Actress (Love,Lies)

Referensi

  1. ^ a b 한효주. Nate (dalam bahasa Korean). Diarsipkan dari versi asli tanggal 12 November 2012. Diakses tanggal 28 Oktober 2012. 
  2. ^ "한효주 합격수기…"빛나는 미모에 꼼꼼한 노하우" 감동". Herald Pop (dalam bahasa Korea). 8 Januari 2013. 
  3. ^ "'논스톱5' 한효주, 미술+음악+운동 등 만능소녀". The Chosun Ilbo (dalam bahasa Korea). 20 September 2005. 
  4. ^ "한효주,18세 때 비리교사에 맞고 머리채 잡히는 폭행당하고 죽는 여고생 연기 화제". Aju News (dalam bahasa Korea). 11 April 2016. 
  5. ^ "Han reserves seat as next Jiwoohime". Hancinema. The Korea Herald. 30 Januari 2006. 
  6. ^ "이윤기 감독의 세 번째 장편영화 <아주 특별한 손님>". Cine21 (dalam bahasa Korea). 5 Desember 2016. 
  7. ^ Kbs Global

Pranala luar