Corpus Christi College, Cambridge
Corpus Christi College (nama lengkap: "The College of Corpus Christi and the Blessed Virgin Mary", sering disingkat "Corpus", atau pada masa sebelumnya "The Body") adalah sebuah kolese konstituen dari Universitas Cambridge.[1] Perguruan tinggi tersebut didirikan pada 1352 oleh Guild of Corpus Christi dan Guild of the Blessed Virgin Mary,[2] menjadikannya kolese tertua keenam di Cambridge.
Referensi
- ^ Previously known as St Benet's College, or Benet College (QCC staff)
- ^ "History". About. Corpus Christi College Cambridge. Diarsipkan dari versi asli tanggal 8 August 2014. Diakses tanggal 8 August 2014.
Daftar pustaka
- QCC staff. "University of Cambridge – Foundation dates of Colleges". Queens' College Cambridge. Diarsipkan dari versi asli tanggal 20 February 2008. Diakses tanggal 2 December 2011.
Atribusi
- Artikel ini memuat teks dari publikasi yang sekarang berada dalam domain publik: Cooper, Thompson (1898). "Spencer, John (1630–1693)". Dalam Lee, Sidney. Dictionary of National Biography. 53. London: Smith, Elder & Co. hlm. 359, 360.
Pranala luar
Wikimedia Commons memiliki media mengenai Corpus Christi College, Cambridge.