Dallas
kota di Texas, Amerika Serikat
Dallas merupakan nama kota di Amerika Serikat. Letaknya di negara bagian Texas. Penduduknya berjumlah 1.210.393 jiwa (2004), sedangkan wilayah metropolitan Dallas (Dallas-Fort Worth-Arlington atau lebih dikenal dengan Metroplex) penduduknya berjumlah sekitar 6.000.000 jiwa. Berdasarkan jumlah penduduknya, Dallas menempati peringkat ke-9 sebagai kota terbesar dan wilayah metropolitan terbesar ke-4 di negara Amerika Serikat.
Sejarah
Ekonomi
Transportasi
Hiburan
Klub-klub olahraga
- Basket - Dallas Mavericks (NBA), dengan markasnya di American Airlines Center
- Sepak bola Amerika (indoor) - Dallas Desperados (AFL), dengan markasnya di American Airlines Center
- Hoki es - Dallas Stars (NHL), dengan markasnya di American Airlines Center
- Hoki es - Texas Tornado (NAHL), dengan markasnya di Deja Blue Arena (Frisco)
- Bisbol - Texas Rangers(MLB), dengan markasnya di Rangers Ballpark in Arlington (Arlington)
- Sepak bola Amerika - Dallas Cowboys (NFL), dengan markasnya di Texas Stadium (Irving)
- Sepakbola - FC Dallas (MLS), dengan markasnya di Pizza Hut Park (Frisco)
Kota-kota kembar
Dallas mempunyai hubungan kota kembar dengan: [1]
- Templat:Bendera republik ceko Brno (Republik Ceko)
- Templat:Bendera perancis Dijon (Perancis)
- Templat:Bendera meksiko Monterrey (Meksiko)
- Templat:Bendera latvia Riga (Latvia)
- Templat:Bendera irak Kirkuk (Irak)
- Templat:Bendera rusia Saratov (Rusia)
- Templat:Bendera taiwan Taipei (Taiwan)
- Templat:Bendera jepang Sendai (Jepang)
- Templat:Bendera china Tianjin (Republik Rakyat Tiongkok)
Referensi
Pranala luar
- (Inggris) Situs Resmi
- (Inggris) Situs Pengunjung Dallas
- (Inggris) Telecom Corridor