Sekanjabin

Revisi sejak 27 Mei 2019 08.47 oleh Glorious Engine (bicara | kontrib) (←Membuat halaman berisi '200px|thumb|right|Selada dan sekanjabin yang menjadi populer di [[Sizdah Be-dar]] '''Sekanjabin''' ({{lang-fa|سکنجبین}}) adalah sa...')
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Sekanjabin (bahasa Persia: سکنجبین) adalah salah satu minuman Iran tertua yang terbuat dari madu dan cuka. Sekanjabin biasanya disajikan pada musim panas. Minuman tersebut terkadang ditambahkan dengan mint.[1]

Selada dan sekanjabin yang menjadi populer di Sizdah Be-dar

Referensi