Far Cry 5
Far Cry 5 adalah sebuah permainan video penembak orang pertama yang dikembangkan oleh Ubisoft Montreal dan Ubisoft Toronto dan dipublikasikan oleh Ubisoft untuk Microsoft Windows, PlayStation 4 dan Xbox One. Permainan tersebut adalah penerus yang berdiri sendiri dari permainan video tahun 2014 Far Cry 4, dan installment utama kelima dalam seri Far Cry. Permainan tersebut dirilis pada 27 Maret 2018.[1][2]
Far Cry 5 | |||||||||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Diterbitkan di | 27 Maret 2018 | ||||||||||||||||||
Genre | Penembak orang pertama | ||||||||||||||||||
Bahasa | |||||||||||||||||||
| |||||||||||||||||||
| |||||||||||||||||||
Penilaian | |||||||||||||||||||
| |||||||||||||||||||
| |||||||||||||||||||
Bagian dari Far Cry Tidak ada
| |||||||||||||||||||
Catatan
- ^ Karya tambahan oleh Ubisoft Shanghai, Ubisoft Kiev, Ubisoft Pune dan Ubisoft Reflections.
Referensi
- ^ Bell, Alice (May 26, 2017). "You get to customise your protagonist in Far Cry 5". VideoGamer.com. Diakses tanggal May 26, 2017.
- ^ Robinson, Martin (May 26, 2017). "Far Cry 5 introduces airplanes, muscle cars and far-right fanatics". Eurogamer. Diakses tanggal May 26, 2017.