Qal`at al-Bahrain

situs purbakala di Bahrain
Revisi sejak 5 Juni 2019 08.52 oleh LaninBot (bicara | kontrib) (ibukota → ibu kota)

Benteng Bahrain (bahasa Arab: قلعة البحرين, alih aksara: Qal`at al-Bahrain, sebelumnya dikenal dengan nama benteng Portugal, Qal'at al Pourtugal, dan juga benteng Nader Shah[1]) adalah situs arkeologi yang terletak di Bahrain. Situs ini meliputi gundukan yang dibangun oleh peradaban Persia (sekitar tahun 2300 SM) dan Portugal (abad ke-18). Qal`at al-Bahrain pernah menjadi ibu kota peradaban Dilmun dan benteng Portugal. Situs ini diakui UNESCO sebagai Situs Warisan Dunia pada tahun 2005.

Qal`at al-Bahrain – Pelabuhan dan Ibukota Kuno Dilmun
Situs Warisan Dunia UNESCO
Benteng Bahrain
Benteng Bahrain
KriteriaBudaya: ii, iii, iv
Nomor identifikasi1192
Pengukuhan2005 (29)

Referensi

  1. ^ Axworthy hal. 175–274

26°14′01″N 50°31′14″E / 26.23361°N 50.52056°E / 26.23361; 50.52056