Terminal Petikemas Surabaya

pelabuhan di Indonesia

Terminal Petikemas Surabaya atau disingkat PT TPS adalah perusahaan layanan jasa terminal petikemas ekspor-impor dan domestik yang berlokasi di Krembangan, Surabaya

Terminal Petikemas Surabaya
Detail
DibangunPelabuhan Indonesia III
Tempat berlabuh1000 meter
Jenis kapalKapal barang
Jumlah platformTunggal
Jalur kereta apiTerminal Petikemas Surabaya - Stasiun Sungai Lagoa, Jakarta
Lebar relTrek sempit
Akses jalan rayaJalan Tol Surabaya–Gresik
Jenis trukTruk kontainer
Statistik
TEU per tahun32.223[1]

Terminal Petikemas Surabaya berdiri sejak tahun 1992 dan merupakan gerbang perekonomian dari kegiatan ekspor – impor di wilayah Indonesia Timur.[2]

Referensi