Grup F Piala Dunia Wanita FIFA 2019
Grup F Piala Dunia Wanita FIFA 2019 merupakan salah satu dari enam grup Piala Dunia Wanita FIFA 2019 yang terdiri dari Amerika Serikat, Chili, Swedia, dan Thailand; dengan pertandingan yang berlangsung dari tanggal 11 hingga 20 Juni 2019.[1][2] Dua tim teratas, dengan tim peringkat ketiga (jika berada dalam salah satu dari empat tim peringkat ketiga yang terbaik), akan melangkah ke babak 16 besar.[3]
Tim peserta
Posisi dalam pengundian | Tim | Pot | Konfederasi | Jalur kualifikasi | Tanggal kualifikasi | Penampilan dalam putaran final | Penampilan sebelumnya | Penampilan terbaik sebelumnya | Peringkat FIFA | |
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Desember 2018[nb 1] | Juni 2019 | |||||||||
F1 | Amerika Serikat | 1 | CONCACAF | Juara Kejuaraan Sepak Bola Wanita CONCACAF 2018 | 14 Oktober 2018 | 8 | 2015 | Juara (1991, 1999, 2015) | 1 | |
F2 | Thailand | 3 | AFC | Peringkat ke-4 Piala Asia Wanita AFC 2018 | 12 April 2018 | 2 | 2015 | Babak grup (2015) | 29 | |
F3 | Chili | 4 | CONMEBOL | Runner-up Copa América Femenina 2018 | 22 April 2018 | 1 | — | Debut | 38 | |
F4 | Swedia | 2 | UEFA | Juara Grup 4 UEFA | 4 September 2018 | 8 | 2015 | Runner-up (2003) | 9 |
Catatan
- ^ Peringkat per Desember 2018 digunakan untuk penempatan tim dalam pengundian putaran final.
Klasemen
Pos | Tim | Main | M | S | K | MG | KG | SG | Poin | Kualifikasi |
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
1 | Amerika Serikat | 3 | 3 | 0 | 0 | 18 | 0 | +18 | 9 | Lolos ke babak gugur |
2 | Swedia | 3 | 2 | 0 | 1 | 7 | 3 | +4 | 6 | |
3 | Chili | 3 | 1 | 0 | 2 | 2 | 5 | −3 | 3 | |
4 | Thailand | 3 | 0 | 0 | 3 | 1 | 20 | −19 | 0 |
Dalam babak 16 besar:
- Juara Grup F akan menghadapi runner-up Grup B.
- Runner-up Grup F akan menghadapi runner-up Grup E.
- Tim peringkat tiga Grup F berpeluang lolos untuk menghadapi juara Grup C atau Grup D (jika termasuk sebagai salah satu dari empat tim peringkat tiga terbaik).
Pertandingan
Semua pertandingan menggunakan waktu lokal, yakni CEST (UTC+2).[1]
Chili vs Swedia
Amerika Serikat vs Thailand
Swedia vs Thailand
Amerika Serikat vs Chili
Swedia vs Amerika Serikat
Thailand vs Chili
Poin disiplin
Poin fair play akan digunakan sebagai tiebreakers jika catatan keseluruhan dan head-to-head di antara tim-tim tersebut imbang. Poin tersebut dihitung berdasarkan jumlah kartu kuning dan merah yang diterima dalam semua pertandingan babak grup sebagai berikut:[3]
- kartu kuning pertama: –1 poin;
- kartu merah tidak langsung (kartu kuning kedua): –3 poin;
- kartu merah langsung: –4 poin;
- kartu kuning dan kartu merah langsung: –5 poin;
Hanya satu dari pengurangan poin di atas yang akan diterapkan kepada seorang pemain dalam suatu pertandingan tunggal.
Tim | Pertandingan 1 | Pertandingan 2 | Pertandingan 3 | Poin | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Amerika Serikat | |||||||||||||
Thailand | |||||||||||||
Chili | |||||||||||||
Swedia |
Referensi
- ^ a b "Match Schedule FIFA Women's World Cup France 2019" (PDF) (dalam bahasa Inggris). FIFA.com. 8 Desember 2018.
- ^ "FIFA Women's World Cup France 2019 match schedule confirmed". FIFA (dalam bahasa Inggris). 8 Desember 2018. Diakses tanggal 8 Desember 2018.
- ^ a b "Regulations – FIFA Women's World Cup France 2019" (PDF). FIFA (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 8 Desember 2018.
Pranala luar
- (Inggris) Situs web resmi
- (Inggris) 2019 FIFA Women's World Cup Group F, FIFA.com