Sekanjabin

Revisi sejak 30 Juni 2019 08.14 oleh AABot (bicara | kontrib) (Bot: Perubahan kosmetika)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Sekanjabin (bahasa Persia: سکنجبین) adalah salah satu minuman Iran tertua yang terbuat dari madu dan cuka. Sekanjabin biasanya disajikan pada musim panas. Minuman tersebut terkadang ditambahkan dengan mint.[1]

Selada dan sekanjabin yang menjadi populer di Sizdah Be-dar

Referensi

sunting