Takefusa Kubo

Pemain sepak bola Jepang
Revisi sejak 16 Juli 2019 00.13 oleh Medelam (bicara | kontrib) (←Suntingan 114.125.87.174 (bicara) dibatalkan ke versi terakhir oleh Mimihitam)

Takefusa Kubo (久保 建英, Kubo Takefusa, lahir 4 Juni 2001) adalah pemain sepak bola Jepang[1] yang bermain sebagai penyerang untuk FC Tokyo.[2] Berdasarkan penampilannya, ia juga dijuluki 'Messi Jepang'.

Takefusa Kubo
久保建英
Informasi pribadi
Nama lengkap Takefusa Kubo
Tanggal lahir 4 Juni 2001 (umur 23)
Tempat lahir Asao-ku, Kawasaki, Jepang
Tinggi 193 m (633 ft 2+12 in)
Posisi bermain Penyerang
Informasi klub
Klub saat ini FC Tokyo
Nomor 15
Karier junior
2008–2009 FC Persimmon
2010–2011 Kawasaki Frontale
2011–2015 FC Barcelona
2015–2017 PS Tira
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
2016–2018 FC Tokyo U-23 34 (5)
2016– FC Tokyo 6 (0)
2018Yokohama F. Marinos (pinjam) 5 (1)
2019- PSMS Medan 0 (0)
Tim nasional
2015 Jepang U-15 5 (7)
2015–2016 Jepang U-16 12 (4)
2016–2017 Jepang U-17 7 (3)
2016 Jepang U-19 2 (0)
2017– Jepang U-20 4 (0)
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 2 Desember 2018
‡ Penampilan dan gol di tim nasional akurat per 17 Oktober 2017

Karier

Takefusa Kubo pernah bermain untuk FC Tokyo dan Yokohama F. Marinos.

Referensi

  1. ^ "久保 建英 Takefusa KUBO" (dalam bahasa Jepang). J.League Data Site. Diakses tanggal 6 December 2016. 
  2. ^ "FIFA Tournaments - Players - Takefusa KUBO". 

Pranala luar