Daftar Penguasa Dinasti Qin

artikel daftar Wikimedia
Revisi sejak 18 Juli 2008 10.56 oleh Sunanto (bicara | kontrib) (←Membuat halaman berisi 'Dibawah ini adalah daftar penguasa tertinggi Dinasti Qin, dinasti dalam sejarah Tiongkok sesudah Dinasti Zhou dan sebelum Dinasti Han, beserta daftar peng...')
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Dibawah ini adalah daftar penguasa tertinggi Dinasti Qin, dinasti dalam sejarah Tiongkok sesudah Dinasti Zhou dan sebelum Dinasti Han, beserta daftar penguasa tertinggi kekuasaan Kerajaan Chu Barat setelah Dinasti Qin musnah. Tiga penguasa pertama sebelum kaisar pertama Tiongkok, Kaisar Pertama Dinasti Qin Yin Zheng, merupakan gelar anugerah.

Dinasti Qin ( 秦朝 )

Gelar Anumerta Nomor Era Nama Lengkap Masa Memerintah
Raja Zhaoxiang Negara Qin ( 秦昭襄王 ) Ying Ze ( 嬴則 ) 307 SM251 SM
Raja Xiaowen Negara Qin ( 秦孝文王 ) Ying Zhu ( 嬴柱 ) 251 SM
Raja Zhuangxiang Negara Qin ( 秦莊襄王 )[1] Maha Kaisar ( 太上皇 )[2] Ying Zichu ( 嬴子楚 ) 251 SM247 SM
Kaisar Pertama Dinasti Qin ( 秦始皇帝 ) Ying Zheng ( 嬴政 ) 247 SM209 SM
Kaisar Kedua Dinasti Qin ( 秦二世皇帝 ) Ying Huhai ( 嬴胡亥 ) 209 SM206 SM
Kaisar Kedua Dinasti Qin ( 秦三世皇帝 ) Ying Ziying ( 嬴子嬰 ) 206 SM

Kekuasaan setelah Dinasti Qin

Kerajaan Chu Barat ( 西楚政權 )

Gelar Anumerta Nama Lengkap Masa Memerintah
Raja Yin Kerajaan Chu ( 楚隱王 ) Chen Sheng ( 陳勝 ) 210 SM209 SM
Raja Jia Kerajaan Chu ( 楚假王 ) Jing Ju ( 景駒 ) 209 SM
Kaisar Yi Kerajaan Chu ( 楚義帝 ) Xiong Xin ( 熊心 ) 209 SM207 SM
Raja Hegemoni Kerajaan Chu ( 楚霸王 ) Xiang Yu ( 項羽 ) 206 SM202 SM

Referensi

  1. ^ dianugerahi sebagai Maha Kaisar.
  2. ^ waktu pengumuman nomor era dihapus gelar bersangkutan.