Venceslau Bras Pereira Gomes (lahir 26 Februari 1868-meninggal 15 Mei 1966) merupakan Presiden Brasil periode 1914-1918.