Ende Gelände 2019

Revisi sejak 1 Oktober 2019 10.02 oleh Ivan Humphrey (bicara | kontrib) (←Membuat halaman berisi '{{sedang ditulis}} '''Ende Gelände 2019''' adalah aksi besar-besaran berupa tuntutan keadilan iklim yang terjadi di pertambangan batu lignit Rhenish yang terletak...')
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Ende Gelände 2019 adalah aksi besar-besaran berupa tuntutan keadilan iklim yang terjadi di pertambangan batu lignit Rhenish yang terletak di pegunungan lignit di Kölner Bucht, wilayah jarang penduduk di bagian barat daya Nordrhein-Westfalen, Jerman. Aksi damai ini menuntut untuk tidak memakai lagi bahan bakar fosil yang dipakai oleh perusahaan pembangkit listrik RWE berupa batu bara.[1]

Referensi

  1. ^ "Aufruf 2019" (dalam bahasa Jerman). Ende Gelände 2019. Diakses tanggal 2019-06-23. 

Pranala luar