Pangeran

putra dari seorang pangeran, raja, ratu, kaisar atau maharani, atau orang berpangkat tinggi lainnya (seperti adipati agung)
Revisi sejak 29 Juli 2008 09.46 oleh Borgx (bicara | kontrib) (Suntingan 125.162.91.234 (bicara) dikembalikan ke versi terakhir oleh Borgxbot)

Pangeran adalah sebutan untuk putera raja atau penguasa kerajaan yang lebih kecil dari kesultanan, misalnya Pangeran Landak sebutan raja Kerajaan Landak, Kabupaten Landak, Kalimantan Barat sejajar dengan sebutan penguasa Pakualaman dan Mangkunegaran.


Dalam Bahasa Jawa istilah Pangeran juga dipakaikan untuk menyebut kata Tuhan

Istilah lain :