Ibu kota

pusat pemerintahan atau pusat administratif dari suatu daerah
Revisi sejak 17 Februari 2004 09.47 oleh Meursault2004 (bicara | kontrib)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Ibukota adalah kota utama di sebuah negara atau daerah meskipun kota ini belum tentu yang paling besar. Di kota ini biasanya terdapat gedung-gedung pemerintahan pusat atau daerah dan sebuah dewan perwakilan rakyat yang seringkali disebut parlemen serta kantor-kantor pusat perusahaan-perusahaan komersial. Selain itu di ibukota negara biasanya juga terdapat perwakilan-perwakilan dari negara asing yang biasa disebut Kedutaan Besar.

Beberapa perkecualian:



Kadang-kadang beberapa negara memindah ibukota mereka karena alasan politik atau ekonomis. Beberapa negara yang pernah memindahkan ibukota mereka adalah:



Seringkali ibukota harus dipindahkan karena diduduki atau dikuasai negara asing.



Dalam masa perang seringkali ibukota diduduki musuh dan harus mendirikan ibukota "tandingan" atau sementara di kota lain:



Kadang-kadang ibukota negara harus dibagi dengan negara lain karena dikuasai musuh:


Lihat pula: