Kh-15

Aero-Balistik Hipersonik Russia
Revisi sejak 25 Oktober 2019 22.50 oleh AABot (bicara | kontrib) (Bot: Perubahan kosmetika)

Raduga Kh-15 atau RKV-15 (Rusia: Х-15; NATO: AS-16 'Kickback'; Grau:) merupakan rudal udara-ke-permukaan Rusia yang dibawa oleh Tupolev Tu-22M, dan pesawat pembom lainnya.

Awalnya senjata mirip dengan AGM-69 SRAM US Air Force, versi dengan hulu ledak konvensional telah dikembangkan.

Kh-15 naik ke ketinggian sekitar 40.000 m (130.000 kaki) dan kemudian menyelam menukik di atas target, mempercepat ke kecepatan sekitar Mach 5, yang membuatnya rudal tercepat yang diluncurkan dari pesawat sampai saat ini.

Varian

  • Kh-15 (RKV-15) - versi asli dengan hulu ledak nuklir dan inertial guidance
  • Kh-15P - passive seeker untuk pelnggunaan anti radar
  • Kh-15S - radar aktif seeker untuk penggunaan anti kapal

Referensi

  • Gordon, Yefim (2004). Soviet/Russian Aircraft Weapons Since World War Two. Hinckley, England: Midland Publishing. ISBN 1-85780-188-1.