Walmart
Wal-Mart Stores, Inc. (NYSE: WMT), dipasarkan dengan nama Walmart, adalah perusahaan Amerika Serikat yang mengoperasikan jaringan department store. Menurut Fortune Global 500 2008, Wal-Mart adalah perusahaan publik terbesar di dunia berdasarkan pendapatan. Didirikan oleh Sam Walton pada tahun 1962, Wal-Mart mulai mencatatkan sahamnya di Bursa Saham New York pada tahun 1972.
Public | |
Kode emiten | NYSE: WMT Dow Jones Industrial Average Component S&P 500 Component |
Industri | Ritel |
Didirikan | 1962 |
Pendiri | Sam Walton |
Kantor pusat | Bentonville, Arkansas, A.S. 36°21′51″N 094°12′59″W / 36.36417°N 94.21639°W |
Cabang | 8.970 (2011) |
Wilayah operasi | Seluruh dunia |
Tokoh kunci | S. Robson Walton, Ketua Mike Duke, Presiden/CEO |
Produk | Perlengkapan, cash & carry/klub gudang, toko serba ada diskon, toko diskon, hipermarket/supercenter/supertoko, supermarket |
Pendapatan | US$ 446.950 miliar (2012)[1] |
US$ 26,558 miliar (2012)[1] | |
US$ 15,699 miliar (2012)[1] | |
Total aset | US$ 193,406 miliar (2012)[1] |
Total ekuitas | US$ 71,315 miliar (2012)[1] |
Pemilik | Walton family |
Karyawan | 2.2 million (2012)[1] |
Divisi | Walmart Canada |
Anak usaha | Asda, Sam's Club, Seiyu Group, Walmex |
Situs web | Wal-Mart Stores.com Walmart.com |
Catatan kaki / referensi [2][3][4] |
Wal-Mart beroperasi di Argentina, Brasil, Britania Raya (dengan nama ASDA), Jepang (dengan nama Seiyu), Kanada, Meksiko (dengan nama Walmex), Puerto Riko, dan RRC. Wal-Mart pernah beroperasi di Jerman namun akhirnya tutup pada tahun 2006 karena merugi. Selain itu, Wal-Mart pernah membuka tokonya di Indonesia (di Supermal Karawaci) pada tahun 1995 namun ditutup pada tahun 1998 karena kurang menguntungkan di mana saat itu terjadi krisis moneter.
Wal-Mart telah dikritik oleh beberapa kelompok masyarakat, kelompok hak kewanitaan, dan persatuan buruh, khususnya mengenai banyaknya produk-produk yang disumber dari luar negeri, rendahnya tingkat pendaftaran asuransi kesehatan karyawan, penentangan terhadap perwakilan buruh, serta dugaan diskriminasi kelamin.
Lihat pula
Televisi dan film
- Wal-Mart: The High Cost of Low Price – film dokumenter karya sutradara Robert Greenwald tahun 2005
- Why Wal-Mart Works; and Why That Drives Some People C-R-A-Z-Y – film balasan terhadap dokumenter Greenwald tahun 2005
- Something Wall-Mart This Way Comes – episode South Park di Comedy Central tahun 2004
Lain-lain
- Unta Wal-Mart – fosil seekor unta prasejarah yang ditemukan di lahan Wal-Mart di Mesa, Arizona
- Wal-Mart First Tee Open at Pebble Beach – turnamen golf
- Walmarting – sebuah neologisme
Referensi
- ^ a b c d e f "2012 Form 10-K, Wal-Mart Stores, Inc". Google.
- ^ "Wal-Mart Form 10K: Portions of Annual Report to Shareholders". United States Securities and Exchange Commission. Diakses tanggal June 28, 2011.
- ^ Wal-Mart Corporate and Financial FactsPDF." Wal-Mart Stores, Inc. Retrieved June 6, 2010.
- ^ "UK Fact Sheet". Wal-Mart Stores, Inc. August 2011. Retrieved April 23, 2012.
Bacaan lanjutan
- Charles Fishman. The Wal-Mart Effect: How the World's Most Powerful Company Really Works—and How It's Transforming the American Economy (2006).ISBN 978-1-59420-076-2.
- Paul Ingram, Lori Qingyuan Yue, and Hayagreeva Rao. "Trouble in Store: Probes, Protests, and Store Openings by Wal‐Mart, 1998–2007," American Journal of Sociology July 2010, Vol. 116, No. 1: pp 53–92. DOI:10.1086/653596.
- Nelson Lichtenstein. The Retail Revolution: How Wal-Mart Created a Brave New World of Business (2009). ISBN 978-0-8050-7966-1.
- Sandra Stringer Vance and Roy V. Scott. Wal-Mart: A History of Sam Walton's Retail Phenomenon (Twayne's Evolution of Modern Business Series) (1997), academic study. ISBN 978-0-8057-9832-6.
Pranala luar
Cari tahu mengenai Walmart pada proyek-proyek Wikimedia lainnya: | |
Definisi dan terjemahan dari Wiktionary | |
Gambar dan media dari Commons | |
Berita dari Wikinews | |
Kutipan dari Wikiquote | |
Teks sumber dari Wikisource | |
Buku dari Wikibuku |