Suruh, Semarang
kecamatan di Kabupaten Semarang, Jawa Tengah
Suruh (bahasa Jawa: ꦱꦸꦫꦸꦃ, translit. Suruh) adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Semarang, Jawa Tengah, Indonesia. Kecamatan ini berjarak sekitar 33 kilometer dari ibukota kabupaten Semarang ke arah tenggara melalui Salatiga. Pusat pemerintahannya berada di desa Suruh.
Suruh | |||||
---|---|---|---|---|---|
Negara | Indonesia | ||||
Provinsi | Jawa Tengah | ||||
Kabupaten | Semarang | ||||
Pemerintahan | |||||
• Camat | - | ||||
Populasi | |||||
• Total | - jiwa | ||||
Kode Kemendagri | 33.22.04 | ||||
Kode BPS | 3322040 | ||||
Luas | 64,02 km² | ||||
Kepadatan | 944 jiwa/km² | ||||
Desa/kelurahan | 17 | ||||
|
Batas wilayah
Batas-batas wilayahnya adalah sebagai berikut:
Utara | Kecamatan Bancak |
Timur | Kabupaten Boyolali |
Selatan | Kecamatan Susukan |
Barat | Kecamatan Bancak, Kecamatan Pabelan dan Kecamatan Tengaran |