Sega CD

Revisi sejak 19 Desember 2019 08.56 oleh AABot (bicara | kontrib) (Bot: Perubahan kosmetika)

Sega CD', yang dirilis sebagai Mega-CD (メガ) di sebagian besar wilayah luar Amerika Utara dan Brasil, adalah sebuah aksesoris CD-ROM untuk konsol permainan video Sega Genesis yang dirancang dan diproduksi oleh Sega sebagai bagian dari generasi keempat konsol permainan video. Produk tersebut dirilis pada 12 Desember 1991 di Jepang, 15 Oktober 1992 di Amerika Serikat dan 1993 di Eropa.

Sega CD / Mega-CD
North American logo
Original North American Sega CD and a model 1 Sega Genesis
North American model 2 Sega CD and a model 2 Sega Genesis
Top: Original Sega CD (bottom) attached to a Model 1 Genesis.
Bottom: Model 2 Sega CD (on right) attached to a Model 2 Genesis.
Other variations are pictured under Variations below
PembuatSega
JenisAksesoris video game
GenerasiGenerasi keempat
Tanggal rilis
  • JP: December 12, 1991
  • NA: October 15, 1992
  • UK: April 2, 1993
  • EU: 1993
Ketersediaan eceran1991-1996
Harga perkenalanJP¥49,800
US$299
GB£270
Dihentikan1996
Terjual2.24 million
MediaCD-ROM, CD+G
CPUMotorola 68000 @ 12.5 MHz
Kapasitas penyimpanan64 kbit internal RAM
SuaraRicoh RF5C164
Permainan terlarisSonic CD, 1.5 million[1][2]
Artikel terkait32X

Pranala luar

Lihat pula

  1. ^ Official Gallup UK Mega-CD sales chart, February 1994, published in Mega issue 17
  2. ^ Records, Guinness World (2015). Guinness World Records 2016: Gamer's Edition. ISBN 9781910561096.