Toni Harmanto

pejabat kepolisian Indonesia
Revisi sejak 23 Desember 2019 10.14 oleh AABot (bicara | kontrib) (Bot: Perubahan kosmetika)

Irjen. Pol. Drs. Toni Harmanto, M.H. (lahir di Jakarta, Oktober 1965; umur 59 tahun) adalah seorang perwira tinggi Polri yang sejak 6 Desember 2019 menjabat sebagai Kepala Kepolisian Daerah Sumatera Barat.

Toni Harmanto
Kepala Kepolisian Daerah Sumatera Barat
Mulai menjabat
6 Desember 2019
Sebelum
Pendahulu
Fakhrizal
Pengganti
Petahana
Sebelum
Wakil Kepala Kepolisian Daerah Jawa Timur
Masa jabatan
9 November 2018 – 27 September 2019
Sebelum
Pendahulu
M. Iqbal
Pengganti
Djamaludin
Sebelum
Informasi pribadi
Lahir0 Oktober 1965 (umur 59)
Indonesia Jakarta
AlmamaterAkademi Kepolisian (1988)
Karier militer
Pihak Indonesia
Dinas/cabang Kepolisian Daerah Sumatra Barat
Masa dinas1988–sekarang
Pangkat Inspektur Jenderal Polisi
SatuanReserse
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Toni, lulusan Akpol 1988 ini berpengalaman dalam bidang reserse. Jabatan terakhir jenderal bintang dua ini adalah Widyaiswara Utama Sespim Lemdiklat Polri.

Riwayat Jabatan

  • Kanit IV Ditreskrimsus Polda Metro Jaya (2006)
  • Kapolres Metro Tangerang (2006)
  • Wadir Reskrimsus Polda Metro Jaya (2007)
  • Penyidik Utama Tk. III Dit. I/Kamntrannas Bareskrim Polri (2008)
  • Kanit I Dit. II/Eksus Bareskrim Polri (2009)
  • Kasubdit I Dittpideksus Bareskrim Polri (2011)
  • Analis Kebijakan Madya bidang Pidesksus Bareskrim Polri (2011)
  • Dirreskrimum Polda Metro Jaya[1] (2012)
  • Wadirtipidum Bareskrim Polri (2013)
  • Karojianstra Sops Mabes Polri (2015)
  • Karobinopsnal Bareskrim Polri (2016)
  • Wakapolda Jatim (2018)
  • Widyaiswara Utama Sespim Lemdiklat Polri (2019)
  • Kapolda Sumbar (2019)

Referensi

Jabatan kepolisian
Didahului oleh:
Irjen. Pol. Fakhrizal
Kepala Kepolisian Daerah Sumatera Barat
2019–sekarang
Petahana
Didahului oleh:
Brigjen. Pol. M. Iqbal
Wakil Kepala Kepolisian Daerah Jawa Timur
2018–2019
Diteruskan oleh:
Brigjen. Pol. Djamaludin