Chevrolet Cobalt SS

mobil
Revisi sejak 25 Desember 2019 14.28 oleh AABot (bicara | kontrib) (Bot: Perubahan kosmetika)

Chevrolet Cobalt SS adalah mobil buatan pabrik otomotif Amerika Serikat General Motors. Cobalt SS adalah mobil ekonomi compact, tersedia dalam bentuk coupe atau sedan. Cobalt SS diproduksi dari 2004 hingga 2009 dan kemudian digantikan oleh Cruze.[1] Sejak 1961, "Super Sport" digunakan oleh Chevy untuk menunjukkan trademarks mereka. SS dilengkapi dengan perbaikan di fitur eksterior dan interior. Tipe ini juga mendapat peningkatan pada kekuatan mesin, suspensi, dan ban yang digunakan.[2]

Chevrolet Cobalt SS
Chevrolet Cobalt SS coupe
Informasi
ProdusenChevrolet (General Motors)
Model untuk tahun2005-2010
PerakitanLordstown, Ohio, United States
Bodi & rangka
KelasSport compact
Bentuk kerangka2-door coupe
4-door sedan
Tata letakFF layout
PlatformGM Delta platform
Mobil terkait
Penyalur daya
Mesin
Transmisi5-speed Saab F35 manual
5-speed Getrag F23 manual
4-speed 4T45 automatic
Dimensi
Berat kosong2,815 lb–3,001 lb
(1,277 kg–1,361 kg)

Cobalt SS memiliki tiga tipe yang berbeda. Pertama Cobalt SS (kemudian berganti nama menjadi Cobalt Sport) dilengkapi dengan 2.4 liter empat silinder. Kedua, model 2,0 liter (hanya tersedia dengan tipe coupe) dengan supercharger Eaton. Terakhir, Cobalt SS turbocharged adalah yang terbaik dari kertiga tipe. Turbocharges adalah salah satu mobil dengan penggerakan roda depan tercepat di zamannya.[3]


terdiri dari tiga versi sport compact dari Chevrolet Cobalt yang dibangun di platform General Motors Delta di Lordstown Assembly di Ohio, Amerika Serikat. Tiga versi termasuk dua induksi dipaksa inline ‐ empat mesin Ecotec dan mesin aspirasi ketiga alami yang kemudian disebut Cobalt Sport. SS adalah singkatan dari Super Sport, moniker bersejarah yang digunakan oleh Chevrolet untuk menunjukkan peningkatan kinerja tinggi yang memenuhi kriteria tertentu.[4]

Model

Chevrolet Cobalt SS Supercharge (2005-2007)

SS Supercharged harus dihentikan karena tidak mematuhi peraturan emisi untuk 2008.[5]

Chevrolet Cobalt SS Turbocharge (2008-2010)

Chevy Cobalt SS Turbocharged mulai dijual pada kuater ke dua 2008. Chevrolet mengumumkan tipe baru ini di sema show pada 2007.[6][7][8][9] Walaupun mendapatkan ulasan yang cukup baik, produksinya akan diberhentikan hanya 2 tahun setelah produksi.[10][11]

Referensi

  1. ^ "Autotrader - page unavailable". www.autotrader.com. Diakses tanggal 2019-12-25. 
  2. ^ "2005 Chevrolet Cobalt SS Supercharged". web.archive.org. 2009-04-26. Diakses tanggal 2019-12-25. 
  3. ^ "The Chevy Cobalt SS Is A Car Enthusiast's Budget Dream Car". CarBuzz (dalam bahasa Inggris). 2019-10-22. Diakses tanggal 2019-12-25. 
  4. ^ "Cobalt woes stir concern in Lordstown | The Columbus Dispatch". web.archive.org. 2016-11-08. Diakses tanggal 2019-12-23. 
  5. ^ Johnson, Erik (2008-03-07). "2008 Chevrolet Cobalt SS". Car and Driver (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2019-12-25. 
  6. ^ "2007 SEMA Show: 2008 Chevrolet Cobalt SS with 260hp (Live Images) - AutoSpies Auto News". www.autospies.com. Diakses tanggal 2019-12-25. 
  7. ^ "SEMA 2007: Cobalt SS Turbo makes SEMA debut". Autoblog (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2019-12-25. 
  8. ^ "Youngstown news, Local GM plant begins work on new Cobalt SS". web.archive.org. 2016-03-04. Diakses tanggal 2019-12-25. 
  9. ^ "Why The Chevrolet Cobalt SS Is A Future Classic". Jalopnik (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2019-12-25. 
  10. ^ Gall, Jared (2009-05-08). "Chevrolet Impala SS, Cobalt SS, and HHR SS Models Dead". Car and Driver (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2019-12-25. 
  11. ^ "Cars".