Sfinks
Makhluk mitologis Mesir kuno
Sfinks (/ˈsfɪŋks/ sfingks, bahasa Yunani Kuno: σφίγξ [spʰíŋks], Boeotian: φίξ [pʰíːks], adalah makhluk mitos bertubuh singa berkepala manusia dalam mitologi Mesir. Sfinks juga dikenal dalam mitologi Yunani sebagai makhluk yang mengajukan teka-teki.
Patung sfinks paling terkenal terdapat di Giza, Mesir yang diyakini merupakan kepala Khufu. Memiliki tinggi 3 meter dan panjang 20 meter. Melambangkan watak gagah laksana singa dan kepribadian lembut laksana manusia.
Pranala luar
- (Inggris) The Great Sphinx of Giza