Halo, Vonie amanda. Selamat datang di Wikipedia bahasa Indonesia! | |||
---|---|---|---|
|
Halo
suntingHalo Vonie amanda, salam kenal sebelumnya, saya BlackKnight. Saya membaca tulisan Anda di Warung Kopi. Saya lihat Anda memiliki ketertarikan untuk menyunting di Wikipedia. Saya, sebagai anggota dari Wikipedia: Program Pembelajaran, menawarkan diri untuk menjadi mentor Anda. Tujuan dari program pembelajaran ini adalah untuk membantu Anda memahami dan merasakan kesenangan menyunting di Wikipedia dengan memberikan tutorial dasar-dasar menyunting di Wikipedia. Jika Anda tertarik, silakan hubungi saya. --BlackKnight(kirim pesan) 23:39, 18 Agustus 2008 (UTC)