David Laly

Revisi sejak 25 Februari 2020 00.23 oleh Michael Dafa Cahya (bicara | kontrib) (Klub Saat ini)

David Laly (lahir 7 November 1991) adalah pemain sepak bola asal Indonesia yang bermain sebagai Sayap untuk Barito Putera dan Tim nasional sepak bola U-23 Indonesia.[1][2]

David Laly Muleh
Informasi pribadi
Nama lengkap David Laly Muleh
Tanggal lahir 7 November 1991 (umur 33)
Tempat lahir Wamena, Indonesia
Tinggi 164 m (538 ft 12 in)
Posisi bermain Bek
Informasi klub
Klub saat ini Madura United FC
Nomor 91
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
2009-12 Persipura Jayapura
2012-13 Persidafon
2014-2015 Pelita Bandung Raya
2015-2016 Persib Bandung
Barito Putera
Tim nasional
2011- Indonesia U-23 2 (0)
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik

Referensi


Templat:Pemain sepak bola-stub