Vena femoralis

pembuluh darah besar di kaki
Revisi sejak 9 Maret 2020 06.47 oleh Anya Iziatanaf (bicara | kontrib) (Membuat halaman baru)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Vena femoralis adalah pembuluh darah balik yang terletak di paha bagian atas dan rongga panggul. Vena femoralis berjalan Bersama arteri femoralis. Vena femoralis merupakan salah satu vena besar di dalam sistem peredaran darah manusia. Vena femoralis menerima darah dari beberapa cabang se[erti vena poplitea, vena femoralis profundal, dan vena saphena magna.